EKONOMI

Mendag bersama Bobby Nasution Pantau Gerakan Pangan Murah di Medan Marelan

koranmonitor – MEDAN | Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso bersama Wali Kota Medan Bobby Nasution, memantau kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) di Taman Sakasanwira, Jalan Kapten Rahmad Buddin, Kecamatan Medan Marelan, Selasa (17/12/2024).

Dalam Gerakan Pangan Murah di Medan Marelan yang turut dihadiri Pj. Gubsu A. Fatoni ini, harga minyak goreng Minyakkita Rp15.500/liter, gula pasir Rose Brand Rp17.500/kg, dan
beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) Rp59.000/karung 5 kg.

Dalam kegiatan ini juga dijual beberapa komoditas pertanian, antara lain bawang merah seharga Rp30.000/kg, bawang putih Rp40.000/kg, serta tomat Rp12.000/kg, dan kentang Rp12.000/kg.

Mendag menyampaikan, Gerakan Pangan Murah salah satu upaya pemerintah untuk membantu meningkatkan daya beli masyarakat.

“Program ini diharapkan akan memperkuat program penyediaan pangan berkualitas yang terjangkau bagi masyarakat.

Melalui program ini, lanjutnya, diharapkan harga pangan dapat terjaga pada tingkat yang wajar. Hal tersebut diharapkan akan turut menjaga tingkat inflasi pangan pada level yang ditargetkan. KM-fah/red

koranmonitor

Recent Posts

Gelar Muscab Pertama, Hj Nuraini Azizi Ketua PC BKMT Medan Maimun Terpilih 2025-2030

koranmonitor - MEDAN | Hj. Nuraini Azizi terpilih sebagai Ketua Cabang Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT)…

56 tahun ago

Banjir di Langkat! Rutan Pangkalan Brandan Lumpuh, 435 WBP Dievakuasi Besar-Besaran

koranmonitor - LANGKAT | Banjir yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera Utara kian meluas. Setelah…

56 tahun ago

Muscab Gerakan Pramuka Kota Medan: Seru! IPDN Lawan Kader Gerinda

koranmonitor - MEDAN | Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kota Medan dalam waktu dekat akan melaksanakan…

56 tahun ago

Bencana Alam di Sumut, 24 Meninggal Dunia dan 5 Dalam Pencarian

koranmonitor - MEDAN | Proses evakuasi dan pembersihan material longsor serta banjir bandang, di sejumlah daerah…

56 tahun ago

Pemprov Sumut Terus Berupaya agar Seluruh Pekerja Terlindungi Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

koranmonitor - MEDAN | Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) terus berupaya agar seluruh pekerja,…

56 tahun ago

BPBD Binjai Tingkatkan Kesiapsiagaan Hadapi Musim Hujan, Warga Diimbau Tetap Waspada

koranmonitor - BINJAI | Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Binjai meningkatkan kewaspadaan menghadapi musim…

56 tahun ago