HUKUM

Polisi Tembak Residivis Pencurian Pembobol Kantor Asuransi Jalan Asia

koranmonitorMEDAN | Unit Reskrim Polsek Medan Area memberikan tindakan tegas terukur (tembak) pelaku pembobolan kantor asuransi, di Jalan Asia, Kecamatan Medan Area.

Dia adalah, Ermansyah Putra alias Uncu (43), warga Jalan Denai, Gang Selamat Pane, Tegal Sari I, Kecamatan Medan Area.

Kanit Reskrim Polsek Medan Area, Iptu Poltak Tambunan, Selasa (4/3/2025) mengungkapkan, tersangka ditangkap atas laporan pihak kantor asuransi. Tersangka telah membawa kabur sejumlah barang berharga dari dalam gedung.

“Perbuatan pelaku ternyata terekam CCTV saat membobol kantor asuransi tersebut,” terangnya.

Selanjutnya personel Polsek Medan Area melakukan penyelidikan, hingga berhasil menangkap tersangka saat bermain warnet.

Dari penyidikan terungkap, tersangka merupakan residivis kasus perampokan dan pencurian, yang kerap beraksi di beberapa wilayah hukum Polrestabes Medan. Terhadap harus ditembak bagian kakinya karena berusaha kabur dan melawan petugas ketika ditangkap.

“Pelaku bersama barang bukti telah ditahan di Mapolsek Medan Area. Atas perbuatannya pelaku terancam hukuman diatas lima tahun kurungan penjara,” pungkasnya. KM-ded/red

Fahmi -

Recent Posts

Kodam I BB Bawa Bayi Penderita Jantung Bocor ke Rumah Sakit Putri Hijau

koranmonitor - MEDAN | Panglima Kodam I BB, Mayjen TNI Rio Firdianto, melalui Kepala Kesehatan Kodam…

56 tahun ago

Polda Sumut Amankan 290 Kg Sabu dari 2 Tersangka

koranmonitor - MEDAN | Sebanyak 290 kilogram (kg) sabu-sabu disita Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumut…

56 tahun ago

Jaksa KPK Tuntut Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Hukuman 7 Tahun Penjara

koranmonitor - JAKARTA | Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menuntut hukuman 7 tahun penjara terhadap…

56 tahun ago

Polda Kepri Tangkap 7 Tersangka Pemalsu Sertifikat Tanah, Rugikan Korbannya Rp16,84 Miliar

koranmonitor - BATAM | Satgas Antimafia Tanah Kepolisian Daerah Kepulauan Riau (Polda Kepri), menangkap tujuh…

56 tahun ago

Dalam 6 Bulan, Polda Sumut Ungkap 3.078 Kasus dan Sita 1,1 Ton Sabu

koranmonitor - MEDAN | Sebanyak 3.078 kasus tindak pidana narkoba dengan 3.970 tersangka selama 6…

56 tahun ago

IHSG dan Rupiah Dibuka Menguat Ditengah Kesepakatan Dagang AS – Vietnam

koranmonitor - MEDAN | Data penyerapan jumlah tenaga kerja di luar sektor pertanian AS mengalami pertumbuhan…

56 tahun ago