HUKUM

Teman Kecil Korban Terduga Pelaku Pembunuhan Mahasiswa UMA di Marindal

koranmonitor – MEDAN | Kepolisian berhasil mengungkap kasus pembunuhan mahasiswa Universitas Medan Area (UMA) Medan, Bornio Raja Gajah (18).

Peristiwa itu terjadi diduga karena pelaku berinisial MRH ingin menguasai harta benda milik korban.

Informasi dihimpun menyebutkan, peristiwa pembunuhan disertai perampokan itu terjadi pada Jumat (14/11/2025) malam di
Jalan Pasar 12 Desa Marindal, Kecamatan Medan Amplas.

Pelaku dan korban merupakan teman semasa kecil.

Setelah sempat melakukan penyelidikan hingga ke Kabupaten Batubara, Asahan hingga Kotamadya Tanjungbalai, akhirnya tersangka berhasil ditangkap di kediamannya bersama barang bukti sepeda motor Honda Vario milik korban.

Kapolrestabes Medan Kombes Pol Jean Calvijn Simanjuntak ketika dikonfirmasi mengakui penangkapan pelaku.

“Sudah diamankan,” tandasnya. KM-ded/R

koranmonitor

Recent Posts

Ketua DPRD Binjai Apresiasi Langkah PWI Perkuat Profesionalisme Wartawan

koranmonitor - BINJAI | Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Binjai, Arma Delisa Budi, didampingi…

56 tahun ago

Hindarkan Judol, Bobby Nasution Gandeng OJK untuk Melatih ASN Terjun ke Pasar Modal

koranmonitor - MEDAN | Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution akan menggandeng Otoritas…

56 tahun ago

Mendorong Pertumbuhan Ekonomi, Gubernur Bobby Nasution Gandeng Bank Daerah di Sumatera

koranmonitor - MEDAN | Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Muhammad Bobby Afif Nasution, menginisiasi kolaborasi antara…

56 tahun ago

Kembali Mangkir Dipanggil, Kejari Medan Bakal Cekal Kadishub Kota Medan

koranmonitor - MEDAN | Dua kali diinformasikan sakit, tersangka ES yang kini menjabat Kepala Dinas…

56 tahun ago

Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba dan Sita 60 Kg Sabu

koranmonitor - MEDAN | Dalam kurun waktu 42 hari (9 Oktober- 19 November 2025) Polrestabes…

56 tahun ago

Oknum Polisi Mengidap Gangguan Jiwa Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut

koranmonitor - MEDAN | Seorang oknum anggota Polda Sumut kembali menjadi sorotan setelah diduga menganiaya…

56 tahun ago